Rekayasa Engineering

Corporate News

Hujan Tak Melarutkan Semangat, Insan PTRE Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-77

Jakarta, 19 Desember 2025 — Langit gelap dan rintik hujan mengguyur tanah Kalibata sejak pagi hari. Namun hal itu tak menyurutkan semangat insan PT Rekayasa Engineering (PTRE) untuk tetap hormat berdiri memperingati Hari Bela Negara ke-77. PTRE bersama PT Rekayasa Industri (REKIND) Group tetap melaksanakan upacara peringatan secara khidmat di Gedung ROB 2, dengan menyesuaikan […]

Hujan Tak Melarutkan Semangat, Insan PTRE Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-77 Read More »

Donor Darah sebagai Wujud Kepedulian, PT Rekayasa Engineering Gelar Aksi Kemanusiaan Bersama

Jakarta, 16 Desember 2025 — Donor darah merupakan aksi kemanusiaan sederhana yang memiliki dampak besar bagi keselamatan banyak nyawa. Berangkat dari semangat berbagi dan kepedulian sosial tersebut, PT Rekayasa Engineering (PTRE) berkolaborasi dengan PT Pupuk Indonesia Niaga (PIN) dan Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) menggelar kegiatan Donor Darah di Mega Mendung Space, Graha RE 1.

Donor Darah sebagai Wujud Kepedulian, PT Rekayasa Engineering Gelar Aksi Kemanusiaan Bersama Read More »

Dukung Program Kemnaker, PTRE Kembali Terima 13 Anak Magang

Jakarta, 15 Desember 2025 – PT Rekayasa Engineering (PTRE) menyelenggarakan kegiatan Onboarding Program Magang Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Batch 3 pada Senin  (15/12/2025) yang bertempat di Graha RE 2. Kegiatan ini merupakan wujud komitmen PTRE  dalam mendukung pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) unggul serta memperkuat  kesiapan talenta muda dalam menghadapi dunia industri.   Sebanyak 13 peserta magang

Dukung Program Kemnaker, PTRE Kembali Terima 13 Anak Magang Read More »

PT Rekayasa Engineering Group Gelar Workshop RKAP 2026: Rumuskan Target Bisnis Tahun Depan

Jakarta, 11 Desember 2025 — PT Rekayasa Engineering (PTRE) bersama dua anak perusahaannya PT Rekayasa Cakrawala Resources (RECARE) dan PT Rekayasa Industri Engineering And Constructions (REKIND E&C) menggelar Workshop RKAP 2026 pada Kamis (11/12/2025) di Graha RE 1. Workshop yang bertemakan Agile dan Excellence to Build Corporate Advantage ini menjadi wadah penyampaian strategi langsung kepada

PT Rekayasa Engineering Group Gelar Workshop RKAP 2026: Rumuskan Target Bisnis Tahun Depan Read More »

Komisaris PTRE Paparkan Konsep Unboss dan Pentingnya Kompetensi dalam Era Perubahan

Jakarta, 9 Desember 2025 – Komisaris Utama PT Rekayasa Engineering (PTRE), Edy Sutrisman, menyampaikan materi utama dalam sharing session bertajuk Competency Development & Business Networking kepada pejabat struktural PTRE yang digelar oleh Human Resources Management Department.    Dalam paparannya, Edy membuka sesi dengan menekankan bahwa perubahan adalah satu-satunya hal yang bersifat konstan dalam dunia bisnis.

Komisaris PTRE Paparkan Konsep Unboss dan Pentingnya Kompetensi dalam Era Perubahan Read More »

Dari Kolaborasi Menuju Aksi: RE dan Rekind Group di Carbon Digital Conference ITB

Bandung, 8-9 Desember 2025 — PT Rekayasa Engineering (PTRE) bersama Rekind Group berpartisipasi dalam Carbon Digital Conference yang diselenggarakan di Institut Teknologi Bandung (ITB). Kegiatan ini menjadi forum strategis yang mempertemukan pemerintah, industri, dan akademisi dalam membahas pengembangan teknologi rendah karbon, khususnya Carbon Capture, Utilization, and Storage (CCUS), sebagai bagian dari upaya pencapaian target Net Zero Emission 2060.  Konferensi ini dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan

Dari Kolaborasi Menuju Aksi: RE dan Rekind Group di Carbon Digital Conference ITB Read More »

PT Rekayasa Engineering Salurkan Bantuan Sosial untuk Karyawan Terdampak Bencana Banjir dan Longsor di Sumatera

Jakarta, 8 Desember 2025 – PT Rekayasa Engineering (PTRE) kembali menunjukkan komitmennya dalam menghadirkan kepedulian terhadap karyawan melalui program bantuan sosial sebagai bentuk dukungan moral maupun material. Pada akhir November 2025, beberapa wilayah di Sumatra dilanda bencana alam banjir disertai longsor, yang berdampak pada sejumlah keluarga karyawan PTRE. Tercatat empat keluarga dari karyawan PTRE mengalami

PT Rekayasa Engineering Salurkan Bantuan Sosial untuk Karyawan Terdampak Bencana Banjir dan Longsor di Sumatera Read More »

PTRE Sahkan Pergantian Dewan Komisaris RECARE dalam RUPSLB

Jakarta, 28 November 2025 – PT Rekayasa Cakrawala Resources (RECARE), anak perusahaan PT Rekayasa Engineering (PTRE), menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat (28/11/2025). Rapat ini diselenggarakan untuk menetapkan perubahan susunan Dewan Komisaris Perseroan.    Melalui keputusan rapat, Pemegang Saham menyetujui pemberhentian dengan hormat kepada Sudayat selaku Komisaris (Utama) RECARE periode Juli

PTRE Sahkan Pergantian Dewan Komisaris RECARE dalam RUPSLB Read More »

Dukung Pengembangan SDM, PT Rekayasa Engineering Terima Peserta Magang Nasional Kemnaker

Jakarta, 24 November 2025 — Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung strategi nasional pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) unggul, PT Rekayasa Engineering (PTRE) resmi menerima peserta program magang nasional Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker). Program ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam mempercepat penciptaan talenta muda yang siap bersaing di dunia profesional. Sebanyak 25 peserta magang yang terpilih

Dukung Pengembangan SDM, PT Rekayasa Engineering Terima Peserta Magang Nasional Kemnaker Read More »

Siaga Bencana: Mustering Drill RE Group Tingkatkan Ketangguhan Evakuasi

Jakarta, 14 November 2025 — Suara alarm darurat tiba-tiba memekik dari seluruh sudut ruangan di Graha RE I dan Graha RE II. Seketika, lampu padam dan menyisakan remang pencahayaan dari lampu darurat. Para karyawan yang sebelumnya fokus bekerja langsung berdiri dan meninggalkan kursinya. Dengan sigap namun tetap tenang, mereka mengikuti arahan para Floor Warden setiap

Siaga Bencana: Mustering Drill RE Group Tingkatkan Ketangguhan Evakuasi Read More »